Wednesday, August 14, 2013

Adele Jadi Penjahat di The Secret Service

Adele Jadi Penjahat di The Secret ServiceLOS ANGELES - Adele dikabarkan siap terjun ke dunia akting. Tak tanggung-tanggung, peraih enam Grammy Awards ini menjadi cameo, dan berperan sebagai penjahat dalam film The Secret Service.

Dia akan beradu akting dengan sederet bintang terkenal, di antaranya Samuel L. Jackson, Michael Caine, Colin Firth, dan Taron Egerton.

Selain Adele, Elton John dan David Beckham juga akan menjadi cameo di film garapan Matthew Vaughn tersebut. Demikian seperti dilansir Showbizspy, Rabu (14/8/2013).

"Adele adalah orang yang diinginkan Matthew. Dia ingin seseorang yang memiliki nama besar di berbagai bidang untuk meningkatkan franchise film. Kamu tidak bisa mendapatkan nama lebih besar dari Adele di dunia musik, itulah sebabnya dia ingin Adele terlibat. Adele akan menjadi pengaruh kuat di layar lebar," tutup sumber.

1 comments:

"""ION-QQ POKER
kami dari agen poker terpercaya tahun ini
Hanya dengan deposit dan withdraw 20.000 anda sudah dapat berrmain .. di sini kami

menyediakan 4 permainan : bandar poker , play bandarQ , play domino99 dan play

poker .. tunggu apalagi gan ayo segera daftar kan diri anda dan menangkan ratusan

juta rupiah | PIN BB : 58ab14f5"""

Post a Comment